Ini adalah 7 Fakta Tentang Tentara Abu Sayyaf yang Berada di Filipina.
1# awal mula ABU SAYYAF
1# awal mula ABU SAYYAF
Menurut Buku Muslim
Rebels and Rulers. Pada Zaman Dulu Kala, 6 Dekade Silam. Filipina memiliki
Umat Islam yang Hidup Aman, Sejahtera & Tentram. Mereka Umumnya Hidup
Sentosa di Wilayah Kepulauan Mindanao, Filipina.
Sejak Kemerdekaan Pada Tahun 4 Juli 1946 dari
Cengkraman Penjajahan Jepang. Pengaruh Lebih Besar datang Kemudian dari Bangsa Spanyol dan Amerika Serikat. 2 Negara ini Berbondong-bondong datang sehingga
mempengaruhi Kebudayaan dan Adat Istiadat Filipina.
Filipina akhirnya mengikuti Tata Pemerintahan Sistem Demokrasi yg dicanangkan oleh
Amerika Serikat. Sedangkan Spanyol mempengaruhi Agama dengan Mendirikan Gereja
Katolik Roma di Filipina.
Di Saat-Saat ini Lah, Agama Muslim di Filipina Semakin
Tergerus Karena Agama Kristen Katholik Berkembang Pesat Hingga Mencapai 90%. Umat
Muslim. Awalnya Mereka Hidup Aman,
Sejahtera & Tentram. Kini Menjadi Tersisih dan Hidup di Bawah Garis
Kemiskinan.
Melihat Hal ini. Pemerintahan Filipina membuat Program
Beasiswa untuk mengirimkan umat Muslim belajar Agama Islam di Timur Tengah.
Tujuannya agar Islam bisa Terus Eksis di Filipina dan ngga Tersisih oleh Kaum umat
Kristen Katholik.
Foto : Pendidikan Ideologi di Timur Tengah |
Memicu Beberapa umat Islam di Filipina mendirikan Sistem Pemerintahan Sendiri yang Menginginkan di Bentuknya Negara Khilafah. Pada Tahun 1991. Organisasi Abu Sayyaf Berdiri atas Pengaruh dari Ideologi Pendidikan Timur Tengah ini.
2# ORGANISASI ABU SAYYAF MIRIP SEPERTI KELOMPOK
SANTOSO DI POSO, INDONESIA
Foto : Santoso |
Nama SANTOSO,
Bagi Warga Sulawesi, Indonesia. Bukan lah Nama yg Asing. Kelompok Santoso yg
hanya berjumlah Puluhan orang. Hingga saat ini Belum Bisa di Tangkap dan
Kalahkan oleh POLISI & TNI INDONESIA hingga bertahun-tahun lamanya. SANTOSO
saat ini masih bersembunyi di Gunung Biru. Poso. Sulawesi Tengah. Indonesia.
SANTOSO & ABU SAYYAF memiliki 100% Ideologi yg sama
Yaitu Mendirikan Daulah Khilafah. Bedanya…? SANTOSO hanya sebuah Kelompok Kecil
yg Terdiri dari Puluhan Orang saja.
Foto : Perkampungan Abu Sayyaf |
Sedangkan ABU SAYYAF. Jauh Lebih Besar.
Karena Terdiri dari Bermacam-macam Keluarga. Anak, Wanita dan Beberapa Pria
Bersenjata yg membentuk Sebuah Perkampungan Desa Tersembunyi di Hutan Lebat Kawasan
Jolo & Sulu.
3# memiliki ARMADA persenjataan
ABU SAYYAF memiliki Persenjataan Meliputi Mesin Machine
Gun, Senapan Laras Panjang, M16, Pistol, Bom Ranjau dan Granat Tangan. Persenjataan
ini di Beli dari Polisi Filipina yang melakukan Korupsi dan juga didapat dari Kerjasama
dengan Geng 14K TRIAD yg Berbasis di
Hong Kong.
Selain memiliki Armada Persenjataan. ABU SAYYAF juga
memiliki Armada Pelatihan Militer yg dibuat di Tengah Hutan menggunakan Bahan
Alam.
4# target musuh PEMERINTAH FILIPINA
Foto : Angkatan Bersenjata Filipina di Kerahkan untuk Membasmi Abu Sayyaf |
ABU SAYYAF menyatakan Pemerintahan Filipina adalah
Terorist Kafir. Sehingga di Jadikan Sebagai Musuh utama.
Pun gitu, Abu Sayyaf juga menjadikan Sesama umat Islam yg
menolak Khilafah dan Mereka yg Menyembah atau Mengagungkan Lambang Negara,
Simbol Negara atau Undang Undang sebagai Kaum Muslim Murtad yg Tercemar atau disebut
Kaum Thaghut. Sehingga di Jadikan Musuh juga oleh ABU SAYYAF. Angkatan Bersenjata Filipina juga menganggap Abu Sayyaf sebagai Terorist.
5# bendera
Bendera yang di Gunakan oleh ‘ABU SAYYAF’ adalah Bendera yang juga sama persis di Gunakan oleh
Tentara Islamic State (ISIS) yang ada di IRAK, SURIAH, LIBYA, MESIR, NIGERIA, SOMALIA, YAMAN, PERBATASAN
LEBANON, PERBATASAN PAKISTAN dan AFGHANISTAN.
6# keuangan ekonomi
Pemasukan Utama ABU SAYYAF Berasal dari 100% Uang
Tebusan.
ABU SAYYAF umumnya menculik Warga Asing. Biasanya Orang
Barat. Tetapi Berbagai Macam Etnis dari Suku Asia dan Sesama Suku Filipina juga
ada yg di Culik. Setelah di Culik, Abu Sayyaf meminta uang Tebusan yang
Bernilai Hingga Rp 1 Miliar - 37 Miliar
Per Orang.
Apabila Permintaan ini ngga di Penuhi atas Tenggat
Waktu yg Tersisa. Maka Akan Terjadi Pemenggalan. Apabila Tebusan dibayar. Maka Sandera
akan dibebaskan menggunakan Perahu Kosong yg Berlayar Seorang Sendiri.
Salah Satu orang yg Pernah Di Bebaskan oleh Abu Sayyaf
adalah Rolando Del Torchio. Seorang Pembuat Makanan Pizza yg Berasal dari Italia. Ia di
Bebaskan Setelah Pemerintahan Italia mau menyerahkan uang untuk membayar Tebusan.
Artikel
Lainnya :
|
7# Pemboman dan pembunuhan
Abu Sayyaf yang artinya Ahli Pedang. Di Dirikan Pertama Kali Tahun 1991 oleh Abdurajik Abubakar Janjalani.
Sebagai Informasi Singkat. Sebelum Abu Sayyaf didirikan
oleh Abdurajik. Abdurajik dulunya jauh
sebelumnya merupakan Pejuang Kemerdekaan Mujahidin yg Melawan Uni Soviet di
Afghanistan Bersama Al-Qaedah. Sejak 1980 Ia Telah Ikut dalam Pertempuran Hebat
Melawan UNI SOVIET. (Uni Soviet sekarang
namanya berubah jadi Rusia).
Kala itu, UNI SOVIET dengan Helikopter
Canggihnya membunuh banyak sekali warga Afghanistan. Ini lah yg di Perjuangkan
oleh Abdurajik untuk mengalahkan Uni Soviet.
Tahun 1989. UNI SOVIET berhasil di Pecah dan di Kalahkan.
Abdurajik Pulang ke Filipina dari Afghanistan. Tahun 1991 mendirikan Abu
Sayyaf Bersama dengan Beberapa Orang yg Belajar Pendidikan Ideologi di Timur Tengah. Tahun 1998 ia di Tembak dan di Bunuh oleh Polisi Nasional Filipina.
Foto : Pembalasan Abu Sayyaf |
Tahun 2000. Organisasi ABU SAYYAF yg didirikan oleh
Abdurajik mulai membalas Perbuatan Tentara Nasional Filipina. Dengan sama-sama
juga melakukan Penembakan, Pemboman dan Pembunuhan ke Rakyat & Tentara-Tentara Filipina.
Bahkan Hingga Tahun 2016. Abu Sayyaf masih aktif melakukan Pembalasan,
Penembakan, Pemboman ke Filipina.
Semoga Bermanfaat.
GBU