Turki Tufan : Senjata Canggih Pelontar Proyektil Meriam Railgun Electromagnetic dengan Listrik (2017)
Pemerintah Turki Ketika Saat
Acara Pameran IDEF 2017 yg Berlangsung di Ankara, Turki. Kembali lagi memperkenalkan
Sebuah Teknologi Militer Mutakhir Terbaru dan Tergres Pada Tahun 2017.
Salah Satu
Senjata yg dihadirkan adalah TUFAN.
(Bahasa Turki : TUFAN artinya Angin Badai).
Teknologi ini Sebenarnya Bukan
Hal yg Asing Bagi Bangsa yg Mayoritas 96% Muslim ini. Turki Memang Terkenal
Ahli di Bidang Ilmu Pengetahuan Railgun sejak lama.
Sebelumnya Senjata Serupa diberi
nama “TUBITAK SAPAN” yg diciptakan
oleh Scientific and Technological
Research Council of Turkey. Namun, Kali ini Turki memperkenalkan Generasi
ke 2 yaitu TUFAN RAILGUN.
TUFAN RAILGUN
: MERIAM PELONTAR PROYEKTIL DENGAN ELECTROMAGNETIC
Ketika Kita Mendengar Istilah MERIAM. Sontak kita membayangkan
sesuatu Ledakan, sesuatu yg berisik dengan bunyi dentuman yg keras.
Hal Tersebut di Karenakan Proses
Kerja Meriam Tersebut menggunakan Bubuk Mesiu atau Bahan Kimia Lainnya untuk melontarkan
Proyekti menuju ke Target Sasaran yg berada di Tempat Jauh.
Di Artikel
ini, Kita Membahas Tentang MERIAM. Namun menggunakan Istilah Baru yaitu RAILGUN ELECTROMAGNETIC.
Hampir mirip seperti Meriam Pada
Umumnya sih ya, Tetapi Terdapat Perbedaan.
Kemampuan Railgun TUFAN Lebih
Senyap dan Tak Terlalu Berisik.
Hebatnya, Pelontar Sama Sekali ngga
menggunakan Zat-Zat Kimia. Tetapi Menggunakan Arus Energi Listrik dan Daya Medan
Magnet.
RAILGUN TUFAN di Ciptakan oleh
Perusahaan ASELSAN Turki. Terintegrasi dengan Turret yang dapat dijadikan Menara
Ground Based Station di atas Bukit atau dapat di Instal Pada Truck, Tank atau
Kapal Perang.
CARA KERJA :
Ketika Musuh atau Target Lawan Mendekat.
TUFAN Menyerap Energi dari Sumber
Pembangkit Listrik atau dari Baterei Listrik dalam Jumlah Besar.
Kemudian menghempaskan Arus
Listrik Tersebut ke Medan Magnet Sehingga Membuat Tegangan Listrik Menjadi
Lebih Tinggi yg Menyebakan Konduktor Logam Bergeser dengan Sangat Cepat dalam Tabung
Peluncur 2 Rel.
Alhasil, Proyektil Peluru Melesat
Sangat Cepat Menghasilkan Tembakan Dahsyat.
Peluru Terbang dengan Kecepatan
Maksimum 7.250 Km/Jam
Pada Awal Penembakan Sebelumnya.
TUFAN Telah di Pandu oleh Sistem Komputer Balistik Canggih untuk Menghitung Lintasan,
Kecepatan dan Ketepatan untuk menghantam Sasaran Lawan dengan Tepat.
Tenaga Tembakan Kinetik yg
dihasilkan oleh TUFAN mampu menjebol Lapis Baja Tank untuk Beberapa Centimeter.
TUFAN Mampu Menghantam Segala
Jenis Target, Baik yang berada di Darat, Laut dan Udara.
Seperti Melumpuhkan Tentara
Infantry, Tank, Kendaraan Lapis Baja APC, Truck, Helikopter, Kapal Boat, Kapal
perang, Pesawat Drone, Pesawat Tempur, Bahkan Termasuk menghancurkan Rudal di
Udara Dengan Menggunakan Proyektil Berhamburan yang membentuk Jaring-Jaring
Perangkap.
Perusahaan ASELSAN mengaku Bahwa
TUFAN masih dalam Tahap Pengembangan Walaupun Alustista ini Telah Lahir. Namun Tentu
Ilmuwan atau Insyinyur Masih Perlu Meneliti Kelemahan Lainnya.
Kelebihan yg dimiliki oleh TUFAN.
Terletak Pada Daya Pendorong menggunakan Listrik EML bukan Propelan Zat Kimia
Eksplosif Sehingga Bisa Menekan Harga dari Segi Pembeliaan Zat Kimia.
Di Tambah dengan Kecepatan
Hipersonik Senyap mampu melontarkan Amunisi Proyektil Sejauh 30 Km.
Artikel Lainnya :
|
Youtube : TURKI RAILGUN TUFAN
Terima Kasih. Semoga Bermanfaat.
GBU