13 Peringkat Kota Negara Agama Kristen Protestan Dengan Persentase Lebih Banyak dari umat Katolik (2019)
Agama Kristen
merupakan kepercayaan terbesar #1 di dunia dengan jumlah pemeluk mencapai 2.390.708.000 miliar orang.
Kemudian disusul
#2 oleh agama Islam dengan jumlah 1.824.259.000
miliar orang, lalu disusul oleh Hindu #3 sebanyak 1.166.936.000 miliar orang dan pemeluk atheis #4 sebanyak 1.000.912.000 miliar orang.
Seperti yang
kita tahu, agama Kristen secara garis besar terbagi lagi menjadi Kristen Katolik, Kristen Protestan, Kristen
Ortodoks, Kristen Koptik, dan Kristen
Anglika.
Secara umum
banyak penduduk sebuah negara diberbagai belahan dunia menganut mayoritas kepercayaan
Kristen Katolik yang berpusat di Roma Vatikan.
Namun ada
beberapa negara dimana ternyata jumlah Protestan lebih banyak dari Katolik.
Dari hasil penelusuran hanya ada 13 negara saja.
Sebagai
informasi. Kristen Protestan terbagi menjadi 33.000 denominasi. Seperti Kristen Protestan HKBP, Kristen Protestan Pentakosta,
Kristen Protestan Evangelis, Kristen Protestan Injil Kemakmuran, Kristen
Protestan Methodist, Kristen Protestan Gereja Baptis, Kristen Protestan Advent,
hingga Kristen Protestan Salib terbalik. Dan banyak lagi…,
Apabila ditotal
33.000 cabang Protestan dari seluruh dunia mencapai 900.000.000 juta orang yang mengikuti kepercayaan Protestan ini.
Berbeda dengan
Katolik yang menjunjung persatuan universal.
Protestan diketahui saling bertentangan terpisah antara satu dan lainnya. Tata cara ibadah saling
berbeda-beda, ideologi-pun bahkan berbeda.
1]. Amerika Serikat
Amerika Serikat
merupakan negara terbesar satu-satunya didunia yang menjadi pengikut Kristen
Protestan terbanyak berdasarkan persentase tertinggi.
Orang Amerika
Serikat 49% Protestan dan Katolik hanya 38%.
Sebanyak 125.428.566 juta orang Amerika Serikat
adalah Protestan.
Mayoritas agama utama #1 di Amerika Serikat adalah Protestan.
Youtube : Gereja Kristen Protestan Evangelis di Amerika Serikat
Di benua
Amerika, Hanya Amerika Serikat satu-satunya pemeluk mayoritas terbesar Protestan. Tak ada negara
lain selain USA di benua tersebut yang dimana semua negara disana mayoritas Katolik.
Di benua Asia mayoritas
Kristen Protestan lebih banyak dari Katolik hanya ditempati oleh Korea Selatan, Papua Nugini, Indonesia
dan Selandia Baru.
Di benua Africa
mayoritas Kristen Protestan hanya ditempati oleh Zambia, Kenya, Namibia, Sierra Leone. Selebihnya agama Protestan
menjadi minoritas di Africa.
Di benua Eropa
mayoritas Protestan hanya ditempati oleh negara Swedia, Finlandia, Denmark dan Norwegia. Selebihnya agama Protestan
menjadi minoritas di Eropa. Katolik lebih mendominasi.
2]. Indonesia
Youtube : Gereja Kristen Protestan di Indonesia
Di Indonesia, (71%) Protestan lebih banyak ketimbang Katolik (20%).
Mayoritas agama utama #1 di Indonesia adalah Islam
Sebanyak 24.341.507 juta orang Indonesia adalah Protestan.
Mayoritas Pemeluk Protestan di Indonesia dianut oleh suku Batak, Dayak ngaju, Dayak kenyah, Asmat Papua, Minahasa, suku Poso Pamona, Toraja, Ambon, NTT, Jakarta, Sulawesi Barat, suku China, dan Maluku.
Youtube : Tuhan Yesus Berkatilah Kota-Kota di Kenya agar terus bersamaMu
3]. Kenya
Orang Kenya 42% Protestan
dan Katolik hanya 15%
Sebanyak 17.393.000 juta orang Kenya adalah
Protestan.
Youtube : Tuhan Yesus Berkatilah Kota-Kota di Korea Selatan agar terus bersamaMu
4]. Korea Selatan
Orang Korea Selatan 65% Protestan
dan Katolik hanya 29%
Sebanyak 10.114.677 juta orang Korea Selatan adalah
Protestan.
Mayoritas agama utama
#1 di Korea Selatan adalah Ateis. Posisi ke #2 ditempati pemeluk Kristen.
Youtube : Tuhan Yesus Berkatilah Kota-Kota di Zambia agar terus bersamaMu
5]. Zambia
Orang Zambia 43%
Protestan dan Katolik hanya 36%.
Sebanyak 6.776.771 juta orang Zambia adalah
Protestan.
6]. Swedia (Uni Eropa)
7]. Papua Nugini
4.482.590 juta orang.
8]. Denmark (Uni Eropa)
9]. Finlandia (Uni Eropa)
Orang Finlandia 96%
Protestan dan Katolik hanya 0,5%
10]. Norwegia
11]. Namibia
12]. Selandia Baru
Baca juga :
13]. Sierra Leone
Habis...., Hanya ini saja.
Terima kasih. Semoga bermanfaat ya. GBU
Terima kasih. Semoga bermanfaat ya. GBU